Rabu, 09 Mei 2018

Summary CeMAT 2018



Pada tanggal 2 - 6 Mei 2018 diselenggarakan CeMAT di ICE BSD Tanggerang. Saya berkesempatan untuk menghadiri acara tersebut pada tanggal 3 Mei. Acara tersebut diselenggarakan oleh PT.Debindo Adheswati dan Deutsche Messen. IndoTransLog, IndoColdChain, IndoTruck. Acara tersebut mengangkat tema "Supply Chain Digitizing Platform in Industry 4.0"

Industri 4.0 adalah industri generasi ke 4 yang telah dibuatkan peta jalannya oleh Pemerintah Indonesia dalam rangka menuju Indonesia sebagai 10 besar ekonomi dunia di tahun 2030. Pameran ini didukung oleh Asosiasi Logistik Indonesia (ALI), Asosiasi Rantai Pendingin Indonesia (ARPI), Forwarder Indonesia (ALFI), Asosiasi Truk Indonesia (APTRINDO).

Digitalized, Hntegrated dan Automated Industry 4.0 dapat menjadi pendukung masa depan logistik. CeMAT Tersebut menampilkan berbagai inovasi dan solusi untuk masa depan logistik.

Dalam pameran ini menampilkan dunia intralogistik yang didukung oleh sistem yang terkontrol dan mesin-mesin dengan jaringan diantaranya sistem logistik secara lengkap, forklift, container, rack dan warehousing system, crane dan lifting equipment, access platform, auto ID system, robotic logistic, teknologi pengemasan, industri truk, serta layanan jasa logistik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar